Bermain-main dengan registri di Windows XP cukup menyenangkan jika kita tahu bagaimana menggunakannya. sangat berisiko bermain dengan registry, jadi sebelum mengotak-atik registry kita backup registry dulu supaya kalau ada kesalahan kita punya file backup registry. ini langkah-langkah melakukan backup registry : 1. Klik tombol Start> Run atau tekan Windows + r,la. 2. Setelah itu, ketik "regedit" (tanpa tanda kutip) di jendela run. 3. Akan muncul, registry editor, tekan menu file> Ekspor. 4. Setelah di ekspor , masukkan nama file misalnya "bakcup-registri", kemudian klik save. bagi Anda yang tertarik bermain di registri, silahkan download tips dan trik registri
Download Bermaindenganregistry.pdf
0 comments:
Post a Comment