Wednesday, May 26, 2010

Trik menyembunyikan folder pribadi

Punya file yang sangat rahasia dan tidak ingin semua orang bisa mengetahui, melihat atau bahkan mengubahnya ! ada banyak cara, cara pertama yaitu download aplikasi yang dapat memproteksi folder atau menghide folder seperti folder guard, hide folder pro atau program sejenis lainnya.

Proteksi folder dengan teknik RedirectAplikasi folder protection seperti folder guard dan semacamnya bekerja dengan caramemberikan password yang ingin diproteksi dan untuk mematahkan perlawanan ini bisa dengan memasang keylogger pada system korban. Hal kedua program proteksi folder seperti ini biasanya memberikan icon khusus atau ketika kita memilih folder tersebut system akan secara otomatis meminta password dan tentunya ini akan menarik orang lain untuk ingin tahu ada apa sich didalam folder ini dan bisa saja sang musuh memasang keyloger ke system kita. Jadi gimana dong ? Salah satu teknik atau caranya adalah dengan melakukan redirect jadi ketika orang memilih folder tersebut dan membukanya maka secara otomatis system akan meredirect ke tempat yang lain, agar lebih paham coba praktekkan cara berikut ini :

> redirect ke control panel
folder.{21EC2020-3AEA-1069-A2DD-08002B30309D}

> redirect ke Drive
folder.{00020420-0000-0000-C000-000000000046}

> redirect ke printer
folder.{2227A280-3AEA-1069-A2DE-08002B30309D}

> redirect ke Favorite URL
folder.{D6277990-4C6A-11CF-8D87-00AA0060F5BF}

> redirect ke Temporary internet files
folder.{88C6C381-2E85-11D0-94DE-444553540000}

> redirect ke Schedul task
folder.{D6277990-4C6A-11CF-8D87-00AA0060F5BF}

> redirect ke Network
folder.{7007ACC7-3202-11D1-AAD2-00805FC1270E}

cara me-unprotect foldernya, simak langkah berikut :

1. Pilih folder yang ingin di unprotect Kemudian hilangkan baris .{21EC2020-3AEA-1069-A2DD-08002B30309D}
2. Maka folder kita akan kembali secara sedia kala.


Cukup mudah bukan? Selamat mencoba.

2 comments:

saya coba tips diatas,, tapi saat saya ingin me-undirect kok gak bisa,, pas tak rename gak ada baris redirect nya,, misal folder saya : panel, trus tak rename menjadi : panel.{21EC2020-3AEA-1069-A2DD-08002B30309D} , nah pas saya coba ngembali'in (tak rename) gak ada baris " .{21EC2020-3AEA-1069-A2DD-08002B30309D} ", hanya ada "panel" aja ..
mohon bantuan nya ..

Post a Comment

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More